Komite Audit Universitas Diponegoro ikut berpartisipasi hadir pada pertemuan kegiatan FKKA PTNBH tanggal 17 – 20 Oktober 2023 di Bukit Tinggi Sumatera Barat. Pertemuan FKKA kali ini membahas beberapa topik diantaranya “Menjamin Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pendidikan Tinggi yang Akuntabel, Berkualitas Global, dan Terjangkau”, “Pendidikan Tinggi yang Akuntabel”, “Pendidikan Tinggi yang Berkualitas Global”, “Pendidikan Tinggi yang Terjangkau oleh Masyarakat: Sosial, Yuridis, dan Berkeadilan”, dan Pemaparan Kebijakan Kelembagaan”. Harapannya melalui pertemuan ini terjadi sharing informasi diantara Komite Audit PTNBH tidak hanya bidang non akademik tetapi juga bidang akademik sehingga setiap PTNBH akan semakin baik tata kelolanya.
Pos-pos Terbaru
- Kunjungan Kerja Majelis Wali Amanat Universitas Diponegoro ke PSDKU Kabupaten Rembang
- Kunjungan Kerja MWA Universitas Diponegoro ke MWA Institut Pertanian Bogor
- Majelis Wali Amanat Universitas Diponegoro melakukan Kunjungan Lapangan Proyek Pembangunan Tower Undip Kampus Tembalang
- Majelis Wali Amanat Universitas Diponegoro melakukan Kunjungan Lapangan Proyek Pembangunan Tower Undip Kampus Pleburan
- MWA Universitas Diponegoro Menghadiri Silaturahmi dan Rapat Kerja Forum Majelis Wali Amanat Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum Indonesia di Universitas Negeri Padang